PPK Kec.Cipatujah, Gelar Bimtek Anggota PPS Kecamatan, Di Aula Kantor Kecamatan

        Kadiv teknis PPK Aris Y, GR.S.Pd

TAISKMALAYA, WIP-Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Cipatujah mengadakan Bimbingan Teknis Veripikasi Faktual perseorangan PPS di 15 Desa se-kecamatan Cipatujah Kabupaten Tasikmalaya. 

Kegiatan bimtek tersebut dipusatkan di Kantor Aula Kecamatan Cipatujah, Selasa (23/06/2020). Tampak hadir Ketua PPK Dede Ipang Riadi, S.Pd,
Kadiv Teknis Aris Yulianto, Gr, S.Pd, serta Camat Cipatujah, Darya, S.Ip.
Dede Ipang, selaku ketua PPK Kecamatan Cipatujah menyampaikan,
Bimtek ini dilakukan sebagai persiapan pelaksanaan verifikasi faktual syarat dukungan calon perseorangam dalam pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kab.Tasikmalay tahun 2020,yang akan dilaksanakan oleh PPS secara serentak mulai tanggal 24 Juni s/d 12 Juli 2020.

Hal senada disampaikan Kadiv teknis PPK Aris Yulianto, GR. S.Pd, dalam bimtek ini adalah bagian dari tahapan yang sangat penting karena akan memberi pengetahuan kepada anggota PPS dan KPPS dalam pelaksanaan cara pemungutan suara, penghitungan dan rekapitulasi penghitungan suara Pemilu serentak mendatang, Jelasnya. 

                       ( S. Ade Hardi ) 
                 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel